Museum Kapal Selam ini memiliki dua bagian, yaitu Ruang Sejarah yang berisi foto-foto dan piagam pengahrgaan, dan dibagian kedua adalah ruang kendali atau ruang para awak kapal selama bertugas.
![[imagetag]](http://media.englishrussia.com/112012/s56/s56001-11.jpg)
![[imagetag]](http://media.englishrussia.com/112012/s56/s56001-12.jpg)
Kapal selam ini dibuat di Leningrad, pada tahun 1936, dan mulai bergabung di misi kelautan tahun 1939, pada tahun 1941 itu bergabung dengan Armada Samudra Pasifik.
![[imagetag]](http://media.englishrussia.com/112012/s56/s56001-15.jpg)